Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Momen Berbeda, Begini Persamaan Model Blusukan Jokowi dan Ganjar

Senin, 13 November 2023 | November 13, 2023 WIB Last Updated 2023-11-13T19:12:52Z

 Presiden Jokowi kerap kali melakukan Blusukan dan membangun komunikasi lebih dekat dengan masyarakat.

Belusukan ke Pasar Petisah Beli Teri Medan, Sabtu 16 Maret 2019 adalah satu dari sekian banyak tempat yang dikunjungi Jokwi. 

Video blusukan ke Pasar Petisah Beli Teri Medan adalah video yang ditampilkan di youtube ini yang menggambarkan adanya persamaan Jokowi dan Ganjar dalam melakukan blusukan.

Dilansir dari Youtube sekretariat presiden, (15 Mar 2019) Presiden Joko Widodo mengawali kegiatannya di Kota Medan pagi, Sabtu 16 Maret 2019 dengan blusukan ke Pasar Petisah. Kegiatan ini dilakukan di luar agenda resmi kepresidenan. Tiba di pasar sekitar pukul 08.54 WIB, Presiden yang mengenakan jaket biru disambut riuh masyarakat. Para pedagang dan pembeli pun langsung mengerubutinya untuk bersalaman dan berswafoto. Kepala Negara kemudian berjalan menuju kios-kios yang menjual berbagai komoditas seperti sayuran, buah-buahan, hingga daging. Di satu kios Presiden berhenti untuk membeli 1 kilogram teri medan seharga Rp120 ribu. 

Bakal calon yang diusung PDI Perjuangan Ganjar Pranowo blusukan di Pasar Anyar Bahari, Jakarta Utara, Sabtu 24 Juni 2023. Dalam blusukannya di Pasar Anyar Bahari, Ganjar Pranowo tampak tengah membeli sejumlah bahan pokok dan mendengar curhat pada pedagang. Saat ditanya wartawan, Ganjar mengatakan kunjungan ke pasar di Jakarta karena diajak kawan untuk berbincang-bincang.Dikutit dari tvOneNews



Arsip Blog

×
Berita Terbaru Update